Sabtu, 05 Oktober 2013

Steak Hut

Kepengen makan steak yang enak ? Datang aja ke Steak Hut..
Nyampe sini saya langsung mencoba menu andalan steak hut yaitu Mozarella Beef Roll.. Setelah memesan menu steak ini kita disajikan menu pembuka jagung manis rebus dan roti lengkap dengan Butter Anchor.. Sehingga kita nyaman untuk menunggu..

Setelah menyantap hidangan pembuka steak hut, tak lama kemudian pesanan steak saya datang :


Daging sapi diisi dengan keju mozarella cair lengkap dengan mashed potato yang ditaburi keju parut, buncis dan wortel rebus.


Setelah mencoba steak  ini rasanya sangat enak apalgi dagingnya empuk lengkap dengan sausnya pas. Suasa interior disini juga bagus sehingga cocok untuk diadakan buat pertemuan..


Bagi yang pengen kesini saya cantumkan alamatnya :
Steak Hut
Jalan Manyar Kertoarjo No. 80
Surabaya


 rasa

Tidak ada komentar:

Posting Komentar